Visi Misi Dan Tujuan MAS YMPI Sei Tualang Raso

VISI

“MEWUJUDKAN MANUSIA YANG KREATIF, MANDIRI, BERKUALITAS DI BIDANG AGAMA DAN UMUM BERDASARKAN IMAN DAN TAQWA SERTA BERAKHLAKUL KARIMAH”

Indikator Visi :

  1. Mampu menyelesaikan kompetensi dasar dalam pencapaian KKM.
  2. Memilki keterampilan, kecakapan non akademis sesuai dengan bakat dan
    minatnya.
  3. Mampu bersaing dengan lulusan yang sederajat untuk melanjutkan
    kejenjang pendidikan yang lebih tinggi.
  4. Memilki keyakinan teguh dan mengamalkan ajaran Agama Islam secara
    benar dan konsekuen.
  5. Bisa menjadi teladan bagi teman dan berbuat di masyarakat.

 

MISI

  1. Menumbuh kembangkan perilaku religius, menghayati dan mengamalkan agama secara nyata di lingkungan sekitar.
  2. Menumbuh kembangkan perilaku terpuji dan praktek nyata sehingga siswa dapat menjadi teladan bagi teman yang lain
  3. Menyelenggarakan pengembangan diri sehingga siswa dapat berkembang sesuai dengan minat dan bakatnya
  4. Menyelenggarakan pendidikan secara efektif sehingga siswa berkembang secara maksimal.

 

TUJUAN

Tujuan Madrasah Aliyah Swasta Yayasan Madrasah Pendidikan Islam Sei Tualang Raso Kota Tanjung Balai adalah sebagai berikut:

  1. Dapat mengamalkan ajaran agama Islam dari hasil proses pembelajaran dan kegiatan pembiasaan.
  2. Mampu membaca Alquran secara tartil dengan tajwid.
  3. Mampu memimpin doa–doa khusus.
  4. Meraih prestasi akademik maupun non akademik Tingkat Tanjungbalai.
  5. Menguasai dasar–dasar ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai bekal untuk melanjutkan ke Perguruan Tinggi.
  6. Menjadi madrasah pelopor dan penggerak di lingkungan masyarakat sekitar.
  7. Menjadi madrasah yang diminati masyarakat.
  8. Meningkatkan disiplin dan tata krama siswa.
  9. Madrasah mengembangkan PAKEM/CTL 100% untuk semua mata pelajaran..
  10. Madarasah memilki Tim Olympiade Matematika dan Fisika yang menjadi juara di segala jenjang.
  11. Madarasah memilki wadah/program pengahayatan dan pengamalan agama.